Assimilation
- Hukum asimilasi mengemukakan bahwa ketika individu berada dalam situasi baru, ia akan berlaku sama dengan apa yang dilakukannya di keadaan yang sama di masa lampau. Istilah asimilasi diperkenalkan oleh O. Lauenstein (1933) yang merupakan murid psikolog Amerika kelahiran Jerman, Wolfgang Kohler.
- Assimilation (kata benda) dalam teori perkembangan kognitif Jean PIAGET, merupakan proses untuk menyatukan informasi dalam struktur kognitif yang sudah ada tanpa memodifikasi struktur tersebut.
- Roeckelein, J. E. (2013). Kamus Psikologi: Teori, Hukum, dan Konsep (penerj. Intan Irawati). Jakarta: Kencana.
- VandenBos, G. R. (ed.). (2007). APA Dictionary of Psychology. Washington DC: American Psychological Association.
Comments :