Video ini berisi paparan umum mengenai hasil riset yang dilakukan bersama antara peneliti dari Jurusan Psikologi dan School of Computer Science – BINUS University.
Penelitian berupa analisis kepribadian Big Five melalui pendekatan big data lewat analisis teks Twitter. Pada Penelitian ini diketahui bahwa analisis kepribadian seseorang lewat teks Twitter sangat mungkin untuk dilakukan. Hasil menunjukkan bahwa deteksi kepribadian Big Five lewat teks Twitter walaupun tanpa harus analisis kata-kata khusus, tetap dapat dilakukan.