PENGARUH HUBUNGAN BERPACARAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR PADA DEWASA AWAL
IHYA AL ULMU KULSUM – 1601279655
KERANGKA BERFIKIR
DEFINISI OPERASIONAL VARIABEL
Hubungan Berpacaran = Masa pendekatan antar individu dari kedua lawan jenis, yaitu ditandai dengan saling pengenalan pribadi baik kekurangan dan kelebihan dari masing-masing individu. Bila berlanjut, masa pacaran dianggap sebagai masa persiapan individu untuk dapat memasuki masa pertunangan atau masa pernikahan. (Agus, 2004).
Motivasi = Menurut Mc. Donald, yang dikutip Oemar Hamalik (2003:158) motivasi adalah perubahan energi dalam diri seseorang yang ditandai dengan timbulnya perasaan dan reaksi untuk mencapai tujuan.
TUJUAN
Sesuai dengan rumusan masalah maka tujuan dari penelitian ini adalah melihat apakah ada pengaruh antara hubungan berpacaran dengan motivasi belajar pada dewasa muda
MANFAAT PENELITIAN
- Manfaat Teoritis
Hasil penelitian ini dapat di gunakan sebagai bahan masukan bagi perkembangan ilmu pskologi dan untuk bahan dalam melaksanakan penelitian sejenis atau dalam lingkup yang lebih luas.
- Manfaat Praktis
Hasil penelitian ini di harapkan dapat menjadi ilmu dan masukan untuk semua orang agar dapat mengelola bagaimana hubungan berpacaran akan berjalan dengan baik dan akan menambah atau meningkatkan motivasi belajar bagi para dewasa awal.
HIPOTESIS
Peneliti membuat hipotesa bahwa terdapat pengaruh hubungan berpacaran terhadap motivasi belajar pada dewasa awal.
Comments :