Selasa, 7 Juli 2015

Lab. Psikologi Binus bekerjasama dengan Tiga Generasi dan The Theraplay Institute mengadakan Seminar yang bertema “How Attunement Helps Build Childs Brain Architecture?” Secara garis besar, pada seminar yang dilaksanakan dalam kesempatan kali ini banyak sekali mengajarkan bagaimana mengatasi masalah pada Anak, Remaja, hingga Orangtua dengan melakukan Play Therapy. Pembicara sekaligus Trainer pada seminar kali ini adalah Donna M. Gates yang hadir langsung dari Amerika. Beliau memang sudah sertified dalam bidang Theraplay. Bisa kita lihat beberapa metode yang dilakukan dalam Terapi Bermain ini:

photo 1

Jenis Terapi Bermain diatas ini adalah cara yang dilakukan untuk Anak-anak. Contoh yang dilakukan ini dapat membuat anak-anak merasa nyaman dan terhibur. Cara bermainnya adalah mereka berdua melompat dengan gaya jalan kepiting, melebarkan dan melangkahkan kakinya kesamping kanan/kiri dengan cara melompat, banyaknya lompatan tergantung dari Trainernya, setelah lompatan selesai dilakukan, Trainer memberi pujian dengan lompatan yang dilakukan si Anak, bahwa ritme lompatannya sesuai dengan yang diarahkan, melompat dengan cantik, dsb.

photo 2

Jenis Terapi Bermain yang dilakukan pada gambar diatas ditujukan untuk Orangtua. Cara bermainnya adalah dengan mengoper bantal kerekan-rekan sebelahnya. Hal ini dilakukan untuk mencairkan suasana.

Dibawah ini adalah beberapa pelajaran yang kita dapatkan:

Attunement

  • Ingrained ability to tune in to another person’s physiologic (emotional or physical) state.
  • This ability makes it possible to resonate with another’s feelings

Structure in Theraplay

  • In Treatment: Adult is in charge = Reassurance, Safety, Creation of Order, Co-regulation. Teaches child to be in control of self. Assures child of order. Addresses inner and outer disorder.
  • Helpful for:

–children who are overactive, undirected, overstimulated, or who want to be in control;

–parents who are poorly regulated or disorganized, have difficulty setting limits or being a confident leader, rely on verbal or cognitive structuring, or are over or under stimulating.

Engagement

  • In Treatment: The therapist focuses on the child in an intensive and personal way using what the child says and does to maintain engagement. Child is enticed and drawn out.
  • Helpful for:

–Children who are withdrawn, avoidant of contact or too rigidly structured

–Parents who are disengaged, preoccupied or inattentive, out of synch with the child, rely on verbal/cognitive engagement, who do not enjoy the child

Nurture in Theraplay

  • In Treatment: Meets the child’s unfulfilled younger needs, helps the child relax and allow his or herself to be taken care of, build the inner working model that the child is lovable and valued
  • Helpful for:

–Children who are overactive, aggressive and pseudomature

–Parents who are dismissive, harsh, punitive or have difficulty with touch and/or displaying affection

Challenge in Theraplay

  • In Treatment: Activities that require a partnership, not done alone. Encourage the child to take mild age appropriate risk. Promote feelings of competence and confidence. Also used to redirect resistance.
  • Helpful for:

–Children who are withdrawn, timid or rigid

–Parents who have inappropriate developmental expectations, are competitive.

theraplay end

Terima kasih, semoga bermanfaat 🙂